Palingseru.com â" Cerita yang menarik, tokoh-tokoh yang lucu serta dihiasi dengan berbagai warna membuat film animasi Disney memang begitu disukai para anak-anak. Tapi sayangnya, beberapa diantaranya ada yang menghadirkan adegan dan pemandangan yang tidak pantas untuk dipertontonkan pada anak.
Seperti adegan dan pemandangan pada enam film Disney yang dilansir dari tribunstyle.com. Pastikan anak atau adik-adik kamu tidak menontonnya!
1.Monster Inc.
Film yang menceritakan tentang kehidupan monster ini terdapat sebuah adegan di mana Mike berkata bahwa Sulley adalah âthe most beautiful monster in Monstropolis.â
Film ini diduga mengandung unsur hubungan homoseksual.
2.Toy Story
Tokoh animasi Mr. Potato Head ini sebenarnya tidak mengandung unsur dewasa sedikit pun. Namun adegan yang ia peragakan itu dinilai tidak pantas. Di mana saat dirinya meletakkan bibirnya untuk mencium pantatnya sendiri.
3.Who Framed Roger Rabbit
Dalam film ini, ada suatu adegan dimana Jessica Rabbit sedang beraksi. Namun sayangnya, saat itu roknya tersibak dan memperlihatkan pakaian dalamnya.
4.The Lion King
Coba perhatikan cuplikan di atas. Jika diamati gundukan pasir di gurun itu terlihat seperti payudara wanita. Lantas, apakah ini layak ditonton anak-anak?
5.Peter Pan
Pemandangan yang tak pantas juga sempat terjadi dalam film Peter Pan. Di mana saat peter mengangkat kakinya ke depan tembok, dan muncul bayangan yang tidak pantas.
6.The Lion King
Film animasi The Lion King kembali mendapat teguran karena mengandung unsur dewasa. Tepatnya pada bintang-bintang di langit yang membentuk tulisan âSEXâ.
5 Lagu ini Bisa Memanggil Hantu, Salah Satunya Pasti Sering Kamu Nyayikan. Ngeri Banget Dah!
